Kamis, 27 Oktober 2016

Zat Kimia, Hipertensi dan bekam (hipertensi seri 4/4)


Hipertensi, Obat Kimia dan Bekam
Hipertensi Seri 4/4

Tahukah Anda bahwa salah satu obat kimia untuk penyakit hipertensi dan gagal jantung adalah "Captopril".

Captopril ini termasuk dalam golongan obat penghambat enzim pengubah angiotensin.

Captopril bekerja dengan cara mengurangi kadar cairan yang berlebihan dalam tubuh sehingga meringankan beban kerja jantung dan memperlambat perkembangan gagal jantung pada pesakit jantung.

Terus kalau begitu kenapa anda tidak melakuan Al Hijamah atau Al Fashdu saja ?

Bukankah salah satu fungsi Al Hijamah dan Al Fashdu sudah jelas sekali ...
Yakni mengurangi kadar cairan (darah) didalam tubuh ...

Lakukanlah hijamah atau alfashd, anda akan mendapatkan kesehatan dan anda juga akan mendapatkan pahala karena telah menghidupkan sunah ...

Catatan :
Untuk kesempurnaan pengobatan, setelah melakukan alfashd dan hijamah, konsumsilah herbal yang dapat memperbaiki organ anda yang sakit ...(abdullah Sonny)

 Http://bekammedik.blogspot.com
Http://theraafiat.blogspot.com

Rumah Sehat Thera Afiat
Jl. Kelapa Sawit Raya Blok DD no.15
Kelapa Gading
Jakarta Utara
Telp/wa 08111494599
087883171247

Tidak ada komentar:

Posting Komentar