Selasa, 23 April 2019

Jadwal Sunnah Bekam April 2019



*JADWAL SUNNAH BEKAM DI BULAN APRIL 19*

Pada tanggal 17,19,21 Sya'ban 1440.
 *Bertepatan dengan :
Hari  Selasa, Kamis dan Sabtu
Tanggal:
23, 25 , dan 27 April 2019

سنن ابن ماجه ٣٤٧٧: حَدَّثَنَا سُوَيْدُ بْنُ سَعِيدٍ حَدَّثَنَا عُثْمَانُ بْنُ مَطَرٍ عَنْ زَكَرِيَّا بْنِ مَيْسَرَةَ عَنْ النَّهَّاسِ بْنِ قَهْمٍ عَنْ أَنَسِ بْنِ مَالِكٍ
أَنَّ رَسُولَ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ قَالَ مَنْ أَرَادَ الْحِجَامَةَ فَلْيَتَحَرَّ سَبْعَةَ عَشَرَ أَوْ تِسْعَةَ عَشَرَ أَوْ إِحْدَى وَعِشْرِينَ وَلَا يَتَبَيَّغْ بِأَحَدِكُمْ الدَّمُ فَيَقْتُلَهُ

 Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: "Barangsiapa ingin berbekam maka pilihlah tanggal tujuh belas atau sembilan belas atau dua puluh satu, dan janganlah salah seorang dari kalian mengeluarkan darah yang banyak hingga dapat membunuhnya."
Sunan Ibnu Majah.

Rumah Sehat Thera Afiat
Jln. Kelapa Sawit Raya Blok Dd No.15
Kelapa Gading.
Jakarta utara.
Telp.   08111494599
087883171247
Ibu Sholeh +62 896-2697-9941

Minggu, 07 April 2019

Mamfaat Bekam



Bismillah.

TAHUKAH ANTUM ???

Berikut ini adalah beberapa manfaat bekam yang menakjubkan:

1. Membuang racun, angin, dan kolesterol
Racun, angin dan kolesterol berkumpul bersama darah di lapisan kulit.
- Manfaat bekam bisa untuk membuang hal-hal tersebut yang sering menjadi penyebab penyakit.
- Racun, angin, dan kolesterol yang terkumpul pada permukaan kulit bisa ditarik ke luar dengan cara menyedot darah kotor sehingga darah pun menjadi bersih.

2. Melancarkan peredaran darah
- Manfaat bekam bisa untuk melancarkan peredaran darah.
- Terapi bekam terbukti memberikan pengaruh positif terhadap peredaran darah.
- Penyedotan darah kotor memiliki dampak pada peningkatan aliran darah sehingga membuat pembuluh darah menjadi lebih kuat.         - Darah yang tersumbat pun menjadi lacar.

3. Mengatasi demam
- Jangan dulu minum obat tetapi cobalah terapi bekam karena manfaat bekam bisa untuk mengobati demam.
- Melalui  bekam, faktor patogen bisa dikeluarkan dari dalam tubuh melalui angin dan darah kotor sehingga demam bisa disembuhkan.

4. Mengatasi kelelahan
- Kelelahan biasa dialami oleh hampir semua orang.
-  Tahukah Antum bila kelelahan bisa diatasi dengan terapi bekam?
- Selain dengan istirahat, menjaga pola diet, dan terapi pijatan, kelelahan bisa diatasi dengan melakukan terapi bekam.
- Kelelahan yang diakibatkan oleh syaraf-syaraf yang kaku akan diredakan dengan terapi bekam.

5. Meredakan nyeri dan keluhan
- Manfaat bekam bisa untuk meredakan berbagai jenis nyeri dan keluhan.
- Terapi bekam bisa meredakan nyeri dan rasa sakit pada pinggang, bahu, dada, punggung, perut, dan juga encok.
- Selain itu beberapa keluhan seperti sakit gigi, migrain, batuk, dan tekanan darah tinggi bisa disembuhkan dengan melakukan terapi bekam.

6. Menyembuhkan banyak penyakit
- Apakah bekam bisa juga untuk mengobati penyakit yang terbilang berat?
- Mungkin banyak orang yang tidak mengetahui bila beberapa penyakit serius bisa disembuhkan.
- Manfaat bekam bisa untuk menyembuhkan penyakit serius seperti penyakit ginjal, hati, paru-paru, dan diabetes.
- Gangguan pada zakar, mata, sendi, dan otot juga bisa disembukan dengan melakukan terapi bekam.
- Selain itu terapi bekam bermanfaat untuk menyembuhkan wasir, alergi, asma, rematik, dan juga depresi.

7. Mengobati banyak masalah kulit
- Manfaat bekam cukup luas hingga bisa untuk mengobati banyak masalah pada kulit.                   - Gangguan kulit berupa gatal-gatal, memar, jerawat, bisul, dan luka nanah juga bisa diobati dengan menerapkan terapi bekam.

8. Memperbaiki beberapa sistem tubuh
- Tidak hanya untuk mengobati penyakit dan meredakan nyeri, manfaat bekam juga bisa untuk memperbaiki atau meningkatkan kualitas organ tubuh dan sistem tubuh.
- Terapi bekam bermanfaat untuk menajamkan penglihatan; meningkatkan daya ingat dan kecerdasan; meningkatkan sistem kekebalan tubuh; dan meningkatkan aktivitas saraf tulang belakang.

9. Menghilangkan sihir
- Sihir masih saja ada sejak zaman dahulu hingga saat ini.
- Meskipun tidak ada di dalam literatur ilmiah, manfaat bekam dipercaya bisa menghilangkan sihir.
- Sihir yang dikirim ke dalam tubuh seseorang akan masuk ke dalam darah.
- Terapi bekam yang bermanfaat untuk mengeluarkan darah kotor diyakini bisa menyedot sihir yang ada di dalam tubuh.

Semoga bermanfaat 🍃
Yuk bekam

Rumah Sehat Thera Afiat
Jln. Kelapa Sawit Raya Blok Dd No.15
Kelapa Gading.
Jakarta utara.
Telp.   08111494599
087883171247
Ibu Sholeh +62 896-2697-9941

Bekam Bukan Pengobatan Alternatif



Bismillah.
"BEKAM kok alternatif"

Ibnul Qayyim juga berkata:

“Berpalingnya manusia dari cara pengobatan nubuwwah seperti halnya berpalingnya mereka dari pengobatan dengan Al-Qur`an, yang merupakan obat bermanfaat.”

"Dengan demikian, tidak sepantasnya seorang muslim menjadikan pengobatan nabawiyyah sekedar sebagai pengobatan ALTERNATIF"

Justru sepantasnya dia menjadikannya sebagai cara pengobatan yang utama, karena kepastiannya datang dari Allah SWT lewat lisan Rasul-Nya SAW.

Sementara pengobatan dengan obat-obatan kimiawi (pengobatan cara barat) kepastiannya tidak seperti kepastian yang didapatkan denganthibbun nabawi.

Pengobatan yang diajarkan Nabi SAW diyakini kesembuhannya karena bersumber dari wahyu. Sementara pengobatan dari selain Nabi SAW kebanyakannya dugaan atau dengan pengalaman / uji coba.

Namun tentunya, berkaitan dengan kesembuhan suatu penyakit, seorang hamba tidak boleh bersandar semata dengan pengobatan tertentu, dan tidak boleh meyakini bahwa obatlah yang menyembuhkan sakitnya.

Seharusnya ia bersandar dan bergantung kepada Dzat yang memberikan penyakit dan menurunkan obatnya sekaligus, yakni Allah SWT.
Rumah Sehat Thera Afiat
Jln. Kelapa Sawit Raya Blok Dd No.15
Kelapa Gading.
Jakarta utara.
Telp.   08111494599
087883171247
Ibu Sholeh +62 896-2697-9941

Landasan Terapi Bekam



LANDASAN TERAPI BEKAM

9 (sembilan) dasar landasan hukum atau dalil yang menguatkan praktek pengobatan bekam atau hijamah, antara lain.

1.'Dalil yang terdapat dalam hadits riwayat Bukhari, disebutkan:
الشِّفَاءُ فِيْ ثَلاَثَةٍ: شَرْبَةِ عَسَلٍ وَشَرْطَةِ مِحْجَمٍ وَكَيَّةِ نَارٍ وَإِنِّيْ أَنْهَى أُمَّتِيْ عَنْ الْكَيِّ
Artinya:
“Kesembuhan itu berada pada tiga hal, yaitu minum madu, sayatan pisau bekam dan sundutan dengan api (kay). Sesungguhnya aku melarang ummatku (berobat) dengan kay.”

2. Dalil yang terdapat dalam riwayat Bukhari dan Muslim, Rasulullah Shallallahu ‘alayhi wa Salam bersabda:
إِنَّ أَمْثَلَ مَا تَدَاوَيْتُمْ بِهِ الْحِجَامَةُ وَالْفَصْدُ
Artinya:
“Sesungguhnya metode pengobatan yang paling ideal bagi kalian adalah hijamah (bekam) dan fashdu (venesection).”

3. Dalil yang terdapat dalam hadits, dari Jabir Almuqni berkata, "Aku tidak akan merasa sehat sehingga berbekam, karena sesungguhnya aku pernah mendengar Rosulullah Sholollohu Alaihi Wasalam bersabda, "Sesungguhnya pada bekam itu terkandung kesembuhan."

4. Dalil yang terdapat dalam hadits, , dari Ibnu Umar, Rosulullah Sholollohu Alaihi Wasalam bersabda, ”Tidaklah aku melalui satu dari langit-langit yang ada, melainkan para malaikat mengatakan, ”Hai Muhammad,perintahkan umatmu untuk berbekam,karena sebaik-baik sarana yang kalian pergunakan untuk berobat adalah bekam, al-kits, dan syuniz semacam tumbuh-tumbuhan ”.

5. Dalil yang terdapat dalam hadits, dari Annas bin Malik Rosulullah Sholollohu Alaihi Wasalam bersabda, "Sesungguhnya pengobatan yang paling ideal yang kalian pergunakan adalah hijamah ( Bekam )”.

6. Dalil yang terdapat dalam hadits, dari Ibnu Abbas r.a, Rosulullah Sholollohu Alaihi Wasalam bersabda, ”Sebaik-baik hamba adalah juru bekam, ia membuang darah, meringankan tulang rusuk, dan menajamkan penglihatan”.

7. Dalil yang terdapat dalam hadits, dari Abu Ubaid menyebutkan dalam kitabnya Garibul Hadits melalui sanad Abdurrahman bin Abi Laila, "Rosululloh melakukan bekam pada kepalanya dengan tanduk ketika disihir orang”.

8. Dalil yang terdapat dalam hadits, dari Salma, seorang pelayan rosululloh Sholollohu Alaihi Wasalam bercerita, "Tidak seorangpun mengadukan rasa sakit di kepalanya kepada Rosulullah Sholollohu Alaihi Wasalam melainkan beliau mengatakan, "Berbekamlah ”.

9.'Dalil yang terdapat dalam hadits, dari Imam At-Thabrani, bahwa Nabi Muhammad Sholollohu Alaihi Wasalam bersabda, "Hendaklah kalian melakukan pengobatan dengan bekam ditengah tengkuk, karena sesungguhnya hal ini merupakan obat dari 72 penyakit.”

Rumah Sehat Thera Afiat
Jln. Kelapa Sawit Raya Blok Dd No.15
Kelapa Gading.
Jakarta utara.
Telp.   08111494599
087883171247
Ibu Sholeh +62 896-2697-9941

Hukum Bekam



Hukum Bekam

  Imam Ghazali berpendapat, yang dinukilkan dalam kitabTasyirul Fiqih lil Muslimil Mu’ashiroleh Dr. Yusuf Qardhawi: “Al Hijamah adalah termasuk fardhu kifayah.

  "Jika di suatu wilayah tidak ada seorang yang mempelajarinya, maka semua penduduknya akan berdosa. Namun jika ada salah seorang yang melaksanakannya serta memadai, maka gugurlah kewajiban dari yang lain".

Jika di sebuah wilayah tidak ada orang yang Muhtajib (ahli bekam), suatu kehancuran siap menghadang dan mereka akan sengsara karena menempatkan diri di ambang kehancuran.

Sebab Dzat yang menurunkan penyakit juga menurunkan obatnya, dan memerintahkan untuk menggunakannnya serta menyediakan sarana untuk melaksanakannya, maka dengan meremehkannya berarti sebuah kehancuran telah menghadang.”

Rumah Sehat Thera Afiat
Jln. Kelapa Sawit Raya Blok Dd No.15
Kelapa Gading.
Jakarta utara.
Telp.   08111494599
087883171247
Ibu Sholeh +62 896-2697-9941

Rabu, 03 April 2019

Sakit Dada Sebelah Kiri




Bismillahi...

°Nyeri Dada?

Dada terasa nyeri;
- Ketika kadar kolesterol tinggi, hal ini bisa menyebabkan penumpukan lemak di dalam arteri koronaria pada jantung.
- Kondisi ini sering membuat alirah darah menuju jantung menjadi tidak lancar.
- Nyeri pada dada sering berhubungan dengan kondisi ini.
- Namun nyeri dada biasanya sering diabaikan karena dianggap sebagai rasa kelelahan.

Nyeri bisa memicu aliran darah yang tidak lancar dan bisa menjadi indikasi munculnya gejala penyakit jantung yang bahasa awam nya sering disebut 'angin duduk, sehingga mengakibatkan nyeri dada dan sulit bernapas.

- Ciri-ciri kolesterol tinggi juga bisa ditandai dengan 'sulitnya bernapas.
- Ini terjadi akibat penumpukan kolesterol yang terlanjur menjadi-jadi pada dinding pembuluh darah paru.
- Jantung sudah tidak bisa memompa darah dengan baik ke paru, sehingga tubuh mengalami kekurangan oksigen.

Khawatir cholesterol di dalam tubuh menjadi-jadi?
Atau memang sudah diserang cholesterol jahat?
Gimana cara mengeluarkan nya?
Berbekam lah....
Di mana?

Rumah Sehat Thera Afiat
Jln. Kelapa Sawit Raya Blok Dd No.15
Kelapa Gading.
Jakarta utara.
Telp.   08111494599
087883171247
Ibu Sholeh +62 896-2697-9941