Selasa, 07 April 2015

Titik SP5

Titik SP5 (China = Shang Qiu).

Adalah titik meridian Limpa yang berada dikaki.

Letak titiknya berada ditengah-tengah antara tulang yang menonjol diatas lengkungan telapak kaki dengan mata kaki.


Indikasi penyakit :
Distensi abdomen, diare, sembelit dan sakit kuning
(SourceAbdulahSony)

Untuk info Bekam dan Acupressure hubungi :

Rumah Sehat Thera Afiat
Jl. Kelapa Sawit Blok D/D No. 15
Samping Pusat Kajian Al Quran dan Informasi Islam
Kelapagading
Jakarta Utara

Telp./WA  08111494599
08788 3171247
Pin 28303BAC

Source:

Tag :
Titik SP5, Titik Shang Kiu,Sistem Abdomen, Diare, Sembelit, Sakit Kuning, RS Thera Afiat, Thera Institute, Verri JP MA, artikel,


Tidak ada komentar:

Posting Komentar