Bekam merupakan pengobatan tertua dari zaman dahulu. Rasulullah SAW pun merekomendasikan pengobatan dengan cara berbekam. Para ahli pengobatanpun terkesima dengan mempraktekan dan ada yang memodifikasinya. Situs Bekam medis KelapaGading adalah persembahan Rumah Sehat TheraAfiat untuk pembaca semua. Beralamat di d/a Apotek Iqro, Lantai 2. Jl. Seruling Blok F No.32, KelapaGading, Jakut. Untuk info hubungi WA/Telp. 08111494599 WA 081542391884 (STPT No: 001/2.60.0/31.72.06.1001/-1.779.3/2015)
Sabtu, 17 November 2018
Bekam Telapak Kaki
Titik Bekam Telapak Kaki
Titik bekam Nabawi di posisi telapak kaki atas ini namanya Zhahrul-qadam. Kop yang dipakai ukuran nomer 1 (terkecil) atau nomer 2. Kalau sudah ada titik ini tak perlu lagi ada titik di telapak kaki bawah. Hati-hati juga jangan terlalu ke belakang agar tidak mengenai saraf peroneal yang lebih besar. Karena itu ambil posisi ke bagian ujung antara jempol dan telunjuk. Belajar dan praktik bekam kudu berdasar ilmu, tak cukup modal ngekop sana ngekop sini. Apalagi bonek dan boyel. Moga manfaat.
Sourcekathur.
Rumah Sehat Thera Afiat
Jln. Kelapa Sawit Raya Blok Dd No.15
Kelapa Gading.
Jakarta utara.
Telp. 08111494599
087883171247
Ibu Sholeh +62 896-2697-9941
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar